TAHUN 2019 Dusun Karangbendo Siap Maju lomba 10 Program Pokok PKK Tingkat Provinsi DIY
12 Maret 2019 00:49:58 WIB
Setelah mendapatkan juara pertama tingkat Kabupaten Pada Tahun 2018, Dusun Karangbendo Pada Tahun 2019 ini akan mewakili Kabupaten Bantul Untuk maju Lomba 10 Program Pokok PKK Tingkat Provinsi DIY.
Dalam Keterangannya, Kepala Dusun Karangbendo, Siti Sujarah Banun, SE Mengatakan Bahwa Awal Tahun ini Persiapan Persiapan Sudah dilakukan, Walaupun Lomba Masih diadakan Bulan Oktober Nanti
Pemerintah Desa Banguntapan Mendukung Penuh Kegiatan Tersebut, Karena Membawa Dampak Yang Positif Bagi Masyarakat Luas.
Secara Terpisah Kepala Dusun Karangbendo Juga mengatakan Bahwa Pembangunan Di Wilayahnya Sudah Cukup Bagus, Diantaranya Adalah Pemasangan Paving Blok Di Wilayah RT 08 dan RT 09 Karangbendo Kulon secara Padat Karya Tunai.
" Usulan Warga Masyarakat Melalui Musdus ( Musyawarah Dusun - red ) Sudah Terealisasi Tahun ini, Tinggal merealisasikan program progam yang lainnya." Ujar Kepala Dusun Karangbendo.
(herjun/adm)
Komentar atas TAHUN 2019 Dusun Karangbendo Siap Maju lomba 10 Program Pokok PKK Tingkat Provinsi DIY
Formulir Penulisan Komentar
Video
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENGAMBILAN SUMPAH DAN PELANTIKAN DUKUH PADUKUHAN PLUMBON
- PENGAJIAN DAN BUKA PUASA BERSAMA ROIS SE KALURAHAN BANGUNTAPAN
- PENARIKAN MAHASISWA KKN UNIVERSITAS COKROAMINOTO YOGYAKARTA PERIODE XLIV DI KALURAHAN BANGUNTAPAN
- PENINGKATAN KAPASITAS PENEGAKAN PERATURAN DAERAH (PERDA) DAN PERATURAN BUPATI (PERKADA)
- PELATIHAN PERTOLONGAN PERTAMA GAWAT DARURAT (PPGD) KECELAKAAN LALU LINTAS
- tes
- PEMBAGIAN BLT DD TAHAP I TAHUN 2025
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
